Archive for the Category ‘Good Governance’


Halaman 3 dari 5«12345»

Banggar DPRD Kota Batam Sampaikan Laporan Akhir Untuk Ranperda APBD Batam

Banggar DPRD Kota Batam Sampaikan Laporan Akhir Untuk Ranperda APBD Batam

BATAM -  Walikota Batam Ahmad Dahlan menghadiri rapat paripurna ke-26 masa sidang III tahun sidang 2009, Senin (21/12) di gedung DPRD Kota Batam. Agenda rapat tersebut adalah laporan akhir Badan Anggaran DPRD atas hasil pembahasan ranperda tentang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kota Batam tahun anggaran 2010. Rapat langsung dipimpin Ketua DPRD Kota Batam Surya [...]

Humas Sebagai ‘Image Building’ Kelembagaan

Humas Sebagai ‘Image Building’ Kelembagaan

Catatan Penting Dari Revitalisasi Kehumasan Se Indonesia BATAM-Sebagai seorang Humas harus memiliki wawasan yang luas dan menjaga “image building”. Hal tersebut disampaikan oleh Wali Kota Batam, Ahmad Dahlan ketika membuka acara Lokakarya Revitalisasi Kehumasan, Kamis (5/11) di Hotel Goodway. Sekretaris Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Tasdik Kinanto mengungkapkan, di era reformasi harus [...]

Walikota Terima Award Daerah Berprestasi 2009

Walikota Terima Award Daerah Berprestasi 2009

BATAM-Wali Kota (Wako) Batam, Ahmad Dahlan menerima Penghargaan Daerah berprestasi tahun 2009.   Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani pada acara puncak peringatan hari Keuangan ke -63 Senin (2/11) yang dirangkaikan dengan acara Stakeholders Gatrhering Departemen Keuangan di Aula Mezzanine, Lantai M Gedung Djuanda I Departemen Keuangan, Jakarta Pusat.

Pemko Jajaki Interkoneksi SIAK Plus dan Aplikasi Pasport Imigrasi

Pemko Jajaki Interkoneksi SIAK Plus dan Aplikasi Pasport Imigrasi

JAKARTA,  Sistem Informasi Administrasi Penduduk (SIAK Plus) yang selama ini digunakan untuk penerbitan  Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) pada masa yang akan di interkoneksikan dengan system Aplikasi Penerbitan Pasport yang dimiliki Imigrasi. Setelah membicarakan kemungkinan tersebut dengan pihak Imigrasi Batam, pada hari senin (26/10) wakil Walikota Batam Ir. Ria Saptarika didampingi Kepala [...]

LIPI : Angka Pengangguran Sangat Terkait Dengan Tingkat Keahlian Rata-rata Warga

LIPI : Angka Pengangguran Sangat Terkait Dengan Tingkat Keahlian Rata-rata Warga

BATAM – Menurut peneliti dari Pusat Penelitian Ekonomi (P2E) LIPI, Latif Adam, angka pengangguran di Indonesia diperkirakan akan naik sebesar 9 persen di tahun 2009 dari tahun lalu, sekitar 8.5 persen. Menurutnya, kenaikan jumlah pengangguran ini lebih disebabkan menurunnya penyerapan tenaga kerja dalam bidang industri, yang mencapai 36.6 persen pada kuartal kedua di tahun 2008 [...]

Halaman 3 dari 5«12345»

Galeri Foto

Switch to our mobile site

Log in -