Home Authors Posts by Administrator

Administrator

6234 POSTS 26 COMMENTS
HUMAS PEMKO BATAM - Menyambut Lebaran Idul Fitri 1440 Hijriah, Pemerintah Kota (Pemko) Batam akan menggelar pawai takbir, Selasa (4/6/2019) malam. Sama seperti tahun lalu pelaksanaan pawai takbir Idul Fitri tahun ini bertempat di depan Palm Spring atau Dataran Madani, Batam Center. Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin yang memimpin rapat...
HUMAS PEMKO BATAM - Pemerintah telah menyalurkan Bantuan Pangan Non Tunai 5 (periode bulan Mei). Sebagai Ketua Tim Koordinasi Bantuan Sosial (Bansos) Pangan Kota Batam, Jefridin meninjau proses Penyaluran BPNT kepada keluarga penerima manfaat (KPM), Kamis (23/5). Dua lokasi yang ditinjaunya yakni agen Brilink Rizki Toro di Cendana Kelurahan Belian...
HUMAS PEMKO BATAM – Wali Kota Batam, HM Rudi dan Wakil Wali Kota Batam, Amsakar Achmad, melakukan peninjauan pembangunan Sultan Mahmud Riayat Syah, di Batuaji, Rabu (22/5) malam. Proses pembangunan masjid berkapasitas 25 ribu jamaah ini sudah berjalan 78 persen. Rudi beserta rombongan berkeliling melihat pisik pekerjaan yang sudah...
HUMAS PEMKO BATAM - Kementerian Kominfo akan membangun pusat data pemerintahan di Kota Batam. Pelaksana tugas (Plt) Direktur Layanan Aplikasi Informatika Pemerintahan, Bambang Dwi Anggono mengatakan pembangunan pusat data nasional berskala besar ini merupakan mandat Peraturan Presiden tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik. "Jadi nanti akan menyimpan data pemerintahan mulai dari...
HUMAS PEMKO BATAM - Walikota Batam, Muhammad Rudi mengatakan bahwa di Kecamatan Nongsa terdapat 2 destinasi pariwisata yang telah disiapkan. Ke dua destinasi wisata itu, Pulau Putri dan Kebun Raya Batam. Ke depan jika disetujui Gubernur Provinsi Kepri maka Pemko akan mereklamasi pantai disepanjang Nongsa pantai. Melalui Kementrian PUPR, Pulau...
HUMAS PEMKO BATAM - Memberikan contoh teladan kepada seluruh pegawai di lingkungan Pemerintah Kota (Pemko) Batam, Rabu (22/5) pejabat di lingkungan Pemko Batam membayarkan zakat mallnya melalui Badan Amal Zakat Nasional (Baznas). Sementara untuk zakat profesi seluruh pegawai di lingkungan Pemko Batam sudah menyalurkannya melalui Baznas. “Ada satu yang belum...
X